AurelCitra Amella, gadis yang mempunyai masalah dengan keeluarganya karena kesalahan yang tidak dia lakukan, padahal itu perbuatan Ririn, sang adik. Hal itu memicu Aurel harus dipindahkan ke sekolah yang berbeda dengan Ririn. Di sana, dia dipertemukan dengan seorang cowok bernama Adrian Akram Anugrah. Pertemuan pertama mereka tidak cukup manis. Berawal dari sana, Aurel dan Adrian jatuh cinta ta…
Kadang-kadang saya ingin memperlakukan tubuhnya seperti sebuah peta. Kalau dapat melakukannya demikian, saya akan menggulungnya, kemudian membukanya di atas ranjang, atau di atas meja, atau di atas rerumputan. Kalau perlu saya dapat menggantungkannya di dinding, kemudian menuding-nuding bagian-bagian tubuhnya bagaikan seorang guru ilmu bumi menuding-nuding kota-kota di atas peta. Saya akan men…
Canting, carat tembaga untuk membatik, bagi buruh-buruh batik menjadi nyawa. Setiap saat terbaik dalam hidupnya, canting ditiup dengan napas dan perasaan. Tapi batik yang dibuat dengan canting kini terbanting, karena munculnya jenis printing_cetak. Kalau proses pembatikan lewat canting memerlukan waktu berbulan-bulan, jenis batik cetak ini cukup beberapa kejab saja. Canting, simbol budaya yang…
Selama ini Clary yang berusia hampir 16 tahun, mengira dirinya hanyalah anak seorang pelukis biasa. tapi sejak ibunya diculik dan Clary sendiri hampir mati oleh serangan iblis, ia terpaksa masuk ke dalam dunia baru yang gelap sekaligus menawan, yaitu Dunia Bayangan. Ternyata sejak ribuan tahun yang lalu, hanya kaum Nephilim (manusia keturunan malaikat) yang membasmi iblis demi melindungi manusi…
Laisa, adalah sulung dari lima bersaudara. Dia bersumpah akan memberikan kesempatan pada adik-adiknya untuk menjadi orang-orang hebat. Sumpah akan membuat terang benderang seluruh kisah ini. Laisa adalah sulung dari lima bersaudara. menyimpan seluruh pengorbanannya seorang diri hingga detik terakhir hidupnya. Saat empat adik-adiknya pulang secepat mungkin ke Lembah Lahambay yang indah, menemui …
Terdiri atas 13 karya fiksi dan prosa pendek, Madre merupakan kumpulan karya Dee selama lima tahun terakhir. Untaian kisah apik ini menyuguhkan berbagai tema: perjuangan sebuah toko roti kuno, dialog antara ibu dan janinnya, dilema antara cinta dan persahabatan, sampai tema seperti reinkarnasi dan kemerdekaan sejati. Lewat sentilan dan sentuhan khas seorang dee, Madre merupakan etalase bagi kem…
Sekou Jackson, seorang lelaki berkulit sawo matang, bertubuh kurus tinggi seperti cemara. Wajahnya tampan, hidungnya mancung dengan lesung pipit di kedua pipinya. Ia sangat biasa. Bahkan pekerjaannya hanya seorang buruh cuci piring. Masalahnya adalah, ia keturunan kulit hitam dan beragama Islam. Dua hal yang mneyebabkan ia diperlakukan tidak adil di tanah Amerika. Adele, seorang gadis kecil. Be…
"Gelap! Melati hanya melihat gelap. Hitam. Kosong. Tak ada warna.... Senyap! Melati hanya mendengar senyap. Sepi. Sendiri. Tak ada nada..." Buku ini akan membuat Anda mencintai Allah dan hamba-hamba-Nya. Jangan menjadi orang yang merugi karena tidak mendapatkan 'ilmu' dari buku ini (Ratih Sang, penulis buku "Kerudung Praktis") "Dengan gaya bahasa yang unik dan syarat makna, novel ini kembali …
Oi, barudak! Si Watir balik lagi, euy. Pasti kamu-kamu udah pada kangen, kan? Plis Atuh, euy, pada kangen, plis.... Da saya juga ingin merasa dikangeni oleh kasih putih.:) ey, kenapa jadi kerung gitu? Ya udah, pokoknya mah kita ngawangkong bareng deui, we, ah. Watir punya banyak cerita dan tip buat kamu-kamu yang loba teuing kerung bari jamedud. Ada kisah Jefferson si pedagang kesing yang tampa…
Versi asli buku ini diluncurkan dalam bahasa Arab pada 2005, dan secepatnya dilarang beredar di Saudi Arabi karena isinya yang menghebohkan. Keberanian buku ini berlanjut bak nyala api di seantero pasar gelap Saudi dan menggemparkan hingga ke belahan Timur Tengah lainggya. Hingga kini, hak terjemahan atas buku ini telah terjual ke lebih dari lima puluh negara. Setiap minggu- setelah shalat Ju…
Ummi Aminah sudah melalui perjalanan panjang penuh luka untuk sampai pada titik sekarang--menjadi seorang ustadzah yang ceramah-ceramahnya, baik di mesjid, radio, atau TV ditunggu banyak orang. Menuntun tujuh anak, dua dari pernikahannya terdahulu, agar tetap berada di jalan surga, bukanlah hal mudah. Kenyataannya anak bukan sekedar anugerah, tapi juga pintu-pintu ujian-Nya. Mulai dari pernika…
Will dan ayahnya bertualang semakin dalam ke pusat bumi, melewati garis gravitasi nol yang hampir merenggut nyawa mereka. Mereka masuk ke sebuah dunia luar biasa, di mana pasukan Nazi hidup berdampingan dengan makhluk-makhluk dari zaman dinosaurus. Mungkinkan ini Taman Matahari Kedua yang menjadi legenda di Koloni? Apakah mereka akhirnya akan bebas dari kejaran Limiter dan Dua Rebecca, sekaligu…
Tak terasa kita akan bertemu Ramadhan lagi. Berjuta kisah selalu mewarnai bulan puasa. Ada yang manis dan penuh hikmah, tetapi ada juga yang tragis dan bahkan ehm... sebenarnya tidak "layak" untuk diperbincangkan. Pernahkan kalian melakukan sesuatu yang ekstrem saat puasa? Sengaja makan dari waktu buka hingga sahur, misalnya, karena takut kelaparan saat puasa esoknya. Atau sengaja berbuka dari…
Awalnya, Angel berasal dari keluarga kaya raya. Semua berubah begitu saja ketika kehilangan ayahnya yang meninggal karena sebuah kecelakaan saat menjemput ibunya. Sejak saat itu, Angel dan ibunya hidup melarat karena semua kekayaannya disita untuk membayar hutang sang Ayah. Di sekolah, Angel pun memiliki masalah besar dengan Agnes karena menyukai pria yang sama bernama Aji. Agnes berusaha menyi…
Cerita manusia yang terlahir kembar memang sudah bukan menjadi hal yang aneh, misal karakter tokohnya selalu orang baik, sedangkan saudaranya memiliki perangai yang buruk. Namun, di novel Dua Pengeran Gombal ini penulis menyajikan hal yang berbeda. Rean dan Dean adalah dua saudara kembar yang memiliki banyak kesamaan, baik wajah, maupun sifat. Keduanya sama-sama pintar menggombal. Hanya ada sat…
Ayah, mengapa aku berbeda? Adalah sebuah kisah perjuangan hidup Angel, gadis tunarungu yang cacat sejak dilahirkan. Ibnya meninggal ketika Angel terlahir dan ayahnya kemudian menjadi orang tua tunggal yang merawatnya dengan tulus. Walau Angel tidak bisa mendengar apapun di dunia ini? Ayahnya berusaha membuatnya mandiri dan hidup dalam keadaan seperti anak-anak normal lainnya. Kini Angel percaya…
Komik Pengen Jadi Baik ini gambarnya lucu, ceritanya membumi, dan sangat berisi. Membaca kisah-kisahnya kadang membuat tersenyum, kadang membuat tertawa, tapi seringkali menjadi tercerahkan. Buku ini mempunyai sudut pandang lain dalam "memotret" kehidupan muslim. Apa saja yang tertuang di buku ini, semoga menjadi pengingat bagi pembaca. Pengarang cerdas memvisualisasikan kehidupan sehari-hari k…
Kadang-kadang kita berttemu dengan teman yang sok tahu, cantik, dan sombong. Aku juga kadang begitu. Tokoh utama di buku ini, Soel Ah adalah anak yang tersombong di dunia yang suka mengabaikan teman-temannya, sering membanggakan dirinya sendiri, dan selalu terpikir kalau dia yang paling baik. Dia memiliki kebiasaan yang buruk dan akan dibenci teman-temannya. Setelah itu, dia mulai berubah menja…
Kalau bisa mewujudkan mimpi dan berhasil dalam semua hal, maka akan bahagia dan senang bukan? Orang yang tidak bermimpi, seperti orang mati. Karena yang disebut mimpi itu adalah sesuatu yang berharga yang memberi semangat dan energi. Dan untuk mewujudkan mimpinya, semua orang menginvestasikan banyak waktu dan menantang dengan gigih, kan. Buku ini mengisahkan bagaimana tokoh utama menantang mimp…
Pernahkan terlambat ke sekolah? karena tidur kemalaman atau bahkan tidak mengerjakan PR? Melakukannya sekali dua kali tentu tak apa, tetapi sampai berulang kali dan menjadi pemalas, masa depan akan menjadi suram. Karena kesempatan untuk mewujudkan mimpi bagi orang rajin lebih banyak dibandingkan orang malas. Sambil membaca buku ini, ikutilah petunjuk yang ada satu per satu. Maka kita akan berub…