Pada awalnya semua orang mungkin akan BANGSA dengan apa yang dipilihnya... Baik itu sesuatu hal, benda atau pun pasangan pilihannya. Tapi pada akhirnya tidak semua orang SETIA pada pilihannya. Kalau pun ada, pasti hanya sedikit sekali jumlahnya. Karena sebuah kesetiaan pasti memiliki pengorbanan yang belum tentu berakhir indah. Saat dia sadar bahwa yang dipilihnya mungkin tidak sepenuhnya…
Raja Arthur adalah tokoh legendaris yang konon memimpin Bangsa Inggris bertempur melawan invasi Bangsa Saxon pada akhir abad ke-5 dan awal abad ke-6 Masehi. Di bawah kepemimpinannya, Inggris memperluas wilayah hingga ke Irlandia, Islandia, Skotlandia, Norwegia, dan Belanda. Bersama sang guru, Merlin, Raja Arthur menggagas pertemuan meja bundar, mengumpulkan kesatria-kesatria terbaik Inggris, di…
Namaku Rinjani. Jangan panggil aku Jani. Panggil aku Ririn! Begitulah Rinjani, gadis yang berkemauan kuat. Suatu ketika dia berkeinginan untuk masuk universitas impian. Di luar dugaan, dia tak bias ikut ujian. Kecewa? Iya, sedih? Pasti, tapi dia tidak mau terpuruk terlalu lama. Ada satu lagi yang tidak bias Ririn kejar. Dia Hatta, seseorang yang Ririn kenal saat lomba Festival Seni Bintala. …
Berawal dari keterlambatan mengikuti upacara pertama di sekolah baru, Salma Alvira bertemu dengan seorang cowok yang membantunya menyelusup lewat gerbang samping. Selidik punya selidik, cowok itu ternyata bernama Nathan; murid nakal yang sering jadi bahan gosip anak satu sekolah. Beberapa rangkaian kejadian pun terjadi, yang justru mengantarkan Salma untuk menjadi kian lebih dekat dengan Natha…
Jakarta. Dikenal sebagai kota paling metropolitan, paling sibuk nomor satu di Indonesia, dan sepertinya juga masuk sekian besar di dunia. Karena “paling” itulah, maka segalanya ada di sini. Termasuk cerita cinta. Di antara hiruk-pikuk kesibukan manusia kota, waktu dan udara segar yang rasanya semakin mahal, tetap ada kisah romansa yang terjalin dengan beragam keunikannya. Di Jakarta, senyum…
Berawal dari keterlambatan mengikuti upacara pertama di sekolah baru, Salma Alvira bertemu dengan seorang cowok yang membantunya menyelusup lewat gerbang samping. Selidik punya selidik, cowok itu ternyata bernama Nathan; murid nakal yang sering jadi bahan gosip anak satu sekolah. Beberapa rangkaian kejadian pun terjadi, yang justru mengantarkan Salma untuk menjadi kian lebih dekat dengan Natha…
"Kenapa? Bukannya dia suka sama kamu? Aku bisa tahu dari cara dia melihat kamu." "Iya. Dia suka sama aku. Tapi dia tahu kalau aku lebih suka sama kamu…." Sara dan Ryan. Dua orang yang saling menyayangi ini memutuskan untuk berpisah karena sering bertengkar. Mereka mengira semua akan berjalan baik-baik saja. Tidak ada drama putus cinta yang akan mengikuti kehidupan sehari-hari mereka. S…
Jika kita lahir dan tumbuh sebagai kata-kata, saya ingin bertemu kamu di kalimat yang tak pernah memuat tanda seru dan berpisah di jalan yang ujungnya tak memuat tanda titik. Saya ingin bercinta dengan kamu kapan saja di mana saja tanpa dipisahkan koma dan jeda. Jika kita lahir dan tumbuh sebagai kata-kata, saya akan selalu menggarisbawahi kamu seperti kata yang saya ang…
Pangeran cilik termasuk buku yang paling banyak diterjemahkan di dunia. Konon pernah disadur ke dalam 230 bahasa asing. Buku ini memang luar biasa. Tampaknya seolah cerita anak-anak, tapi sebenarnya dinikmati dan direnungkan juga oleh orang dewasa. Lewat cerita seorang anak yang mengamati dunia dengan mata naif dan lugu, Saint Exupery menyentuh beberapa nilai dan pengalaman manusia yang paling …
Mata waktu, mata sunyi; memanggil, menelan Ceruk cinta yang haus warna. Ceruk perempuan Malam ini aku akan tidur di matamu Daun-daun celana berguguran di senja tersayang Di Senja tersayang daun-daun celana berguguran Tangan kecil hujan menjatuhkan embun ke celah bibirmu, meraba demam pada lehermu, dan dengan takzim membuka kancing bajumu. Aduh sayang, jarak itu sebenarnya tak pernah ad…
DI negeri di ujung tanduk kehidupan semakin rusak. Bukan karena orang jahat semakin banyak tapi semakin banyak orang yang memilih tidak peduli lagi. DI negeri di ujung tanduk para penipu menjadi pemimpin, para pengkhianat menjadi pujaan. Bukan karena tidak ada lagi yang memiliki teladan tapi mereka memutuskan menutup mata dan memilih hidup bahagia sendirian. Tapi setidaknya Kawan di negeri di…
Sahabat ibarat sepasang mata berkedip, melihat juga memejam bersama. Jika pun salah satu tak sanggup melihat, satunya pun akan menopang, memberikan cahaya untuk menerangi setiap langkah kehidupan. Sahabat sejati selalu setia menemani dalam setiap kemurungan maupun kedukaan lara. Sahabat selalu berjalan bersama sepanjang hidup. Karena sahabat memahami betul bahwa hari-hari yang terlewati tak aka…
Sang Pemimpi adalah sebuah film Indonesia tahun 2009 yang diadaptasi dari novel Sang Pemimpi, karya Andrea Hirata. Film Sang Pemimpi ini adalah lanjutan dari kisah Laskar Pelangi, film Sang Pemimpi mengisahkan masa remaja Ikal, Arai, dan Jimbron. Ikal adalah anak dari seorang pekerja di Perusahaan Negara Timah, di Pulau Belitung. Arai adalah saudara jauh ikal yang menjadi yatim piatu ketika …
Seumur hidupnya Alif tidak pernah menginjak tanah di luar ranah Minangkabau. Masa kecilnya dilalui dengan berburu durian runtuh di rimba Bukit Barisan, main bola di sawah dan mandi di air biru Danau Maninjau. tiba-tiba dia harus melintasi punggung Sumatera menuju sebuah desa di pelosok jawa Timur. Ibunya ingin dia menjadi Buya Hamka walau Alif ingin menjadi Habibie. Dengan setengah hati dia men…
“Kehadiran novel ini membuat kita semakin yakin bahwa perjalanan takdir sejatinya selalu mempertemukan manusia dengan berbagai kebaikan.” Indriyani Permatasari, pimpinan redaksi “Majalah Paras”. “Novel ini bertaburan nilai-nilai moral-religius. Sangat mungkin inilah ‘suara parau’ penulis yang coba digemakan untuk menyadarkan masyarakat yang mulai kehilangan pedoman hidup. San…
Aku memang sangat mencintai mayzah dan tak ingin berpisah dengannya. Tetapi, sebagai mahasiswa Indonesia yang dilepas keberangkatannya ke Malaysia dengan ritual pasompe dari tanah bugis, aku haruslah berpikiran realistis. Aku tak boleh terlalu melankonis. Hidup tak cukup dengan kata kata puitis, hidup adalah perjuangan, darah, air mata, dan aku siap mempersembahkannya!. Dilema besar! Sungguh …
Terkadang cinta memang mampu hadir karena kebiasaan. Seperti kau dan aku yang terbiasa bersama, terbiasa untuK saling menatap, saling bercanda dan bertukar cerita. Mencintaimu adalah bahagiaku, cinta yang tidaK berbicara tentang masa lalu, cinta kita ada di saat ini dan masa yang akan datang. Lalu seberapa kuat kau akan berjuang untukku? Apapun yang terjadi sepanjang napasku, aku hanya mi…
Pak," seorang murid laki-laki mengacungkan tangan dengan tampang aneh-antah karena terjadi sesuatu, atau emang tampangnya udah aneh semenjak lahir. "Iya, ada apa?" tanyaku bersemangat. Aku sangat senang menghadapi siswa yang kritis dan banyak nanya. "Pak, si Kesu kesurupan lagi, gimana nih, Pak? Saya takut," jawab murid itu dengan tampang kayak mau dimasukin ke kandang macam. Saat aku lia…
Kadang-kadang, Ibu mengumpulkan beberapa sen, dan membelikan saya buku di kota, menyelundupkannya pulang dan menyelipkan buku itu ke saku saya ketika ayah tidak memperhatikan. ”Jangan bilang-bilang ayahmu,” pesan Ibu, sambil menaruh jarinya yang kasar ke bibirnya. “Kelak, nak, kamu pasti jadi orang yang dapat aku banggakan.” Banyak yang mengatakan, menjadi ibu rumah tang…
Bagiku, orang kalau suka kopi itu berarti dia bisa diajak hidup hitam, tidak minta selalu terang. Ada phitnya dan ada rasa manis yang sesekali rasa pahit menyeruak tajam kepada rasa manisnya. Jadi, aku suka orang yang tidak terlalu mengejar gemerlap langit. (@azzqie) Aku hanyalah pungguk merindukan sang bulan, menunduk dan hanya bisa bersenandung menanti – nanti waktu. Tak pantas seorang y…