Departemen turismen adalah cabang operasi gelap yang desas-desusnya melakukan pekerjaan-pekerjaan CIA paling kotor sebagaian besar agen pun tidak yakin cabang itu ada. milo weaver tahu yang sebenarnya dilatih untuk membunuh dan terus bergerak, dia sangat memahami aturan dalam pekerjaan nya. jangan menciptakan ikatan. jangan menoleh ke belakang. tapi milo satu satunya turis yang punya anak perem…