Buku yang berjudul Pemesanan dan Penghitungan Tarif Penerbangan SMK/MAK Kelas XII ini berisi permbelajaran yang membekali para siswa dengan pengetahuan dan keterampilan dalam dunia usaha perjalanan wisata. MAteri yang dibahas dalam buku ini meliputi beberapa hal berikut. - Informasi jadwal penerbangan secara manual dan atau melalui Airline Distribution System atau Global Distribution System. …