Praktik korespodensi dalam bahasa inggris yang berkualifikasi santun, baik yang dalam jenis sosial maupun jenis lainnya, terkesan sulit sekaligus membosankan. Sulit karena yang digunakan adalah bahasa asing yang sesungguhnya tidak mengena dan tidak sepenuhnya merasuk di hati nurani dan pemahaman orang indonesia. Membosankan karena proses inovasi dan kreasi tidak ada. Buku ini dimaksudkan untuk …