Tembang dolanan lebih dikenal sebagai lagu yang biasa digunakan sebagai media bermain, khususnya bagi anak-anak di Pulau Jawa. Tembang dolanan bagi anak Jawa tak serta merta hanya difungsikan sebagai media bermain, tetetapi lebih dari itu tembang dolanan memiliki muatan edukatif yang juga berfungsi sebagai identitas dan penanda bagi kebangkitan dan eksistensi budaya Jawa. Tembang dolanan sebag…
Buku ini merupakan pustaka dokumentasi dan inventarisasi perangkat wayang kuna dlam gaya Yogyakarta. Buku ini merupakan rencana awal dari seri pendataan koleksi emas para pangeran, sentana, dan kolektor wayang kuna di wilayah Yogyakarta dan sekitarnya yang bertujuan memetakan kembali sejarah perkembangan wayang purwa gaya Yogyakarta. Melalui buku ini pula diperoleh suatu kajian mengenai ciri da…
Warisan budaya bangsa Indonesia mempunyai nilai sangat tinggi dan beragam, salah satunya adalah warisan budaya tulis yang tersebar di seluruh wilayah Indonesia. Keberagaman warisan budaya tulis jika ditinjau dari segi kandungan isinya sangat kaya karena di dalamnya terkandung sejarah, sastra, obat-obatan, ajaran budi pekerti, keagamaan, ilmu astronomi dan perbintangan, ramalan, dll. Demi menjag…
Warisan budaya bangsa Indonesia mempunyai nilai sangat tinggi dan beragam, salah satunya adalah warisan budaya tulis yang tersebar di seluruh wilayah Indonesia. Dalam rangka penyelamatan isi yang terkandung dalam karya budaya bangsa, khususnya yang terkandung dalam karya tulis yang berupa naskah-naskah lama, Perpustakaan Nasional RI pada kesempatan ini menerbitkan hasil transliterasi naskah Mel…
Dalam rangka penyelamatan isi yang terkandung dalam karya budaya bangsa, khususnya yang terkandung dalam karya tulis yang berupa naskah kuno, Perpustakaan Nasional RI menerbitkan hasil alih aksara atau transliterasi naskah Melayu dengan aksara Arab (Jawi) dengan judul “Undang-Undang Melayu” dengan nomor Koleksi W.59. Pemilihan naskah ini didasarkan pada kandungan isi yang terdapat pada nask…
Buku ini merupakan pustaka dokumentasi dan inventarisasi perangkat wayang kuna dlam gaya Yogyakarta. Buku ini merupakan rencana awal dari seri pendataan koleksi emas para pangeran, sentana, dan kolektor wayang kuna di wilayah Yogyakarta dan sekitarnya yang bertujuan memetakan kembali sejarah perkembangan wayang purwa gaya Yogyakarta. Melalui buku ini pula diperoleh suatu kajian mengenai ciri da…
Buku ini merupakan pustaka dokumentasi dan inventarisasi perangkat wayang kuna dlam gaya Yogyakarta. Buku ini merupakan rencana awal dari seri pendataan koleksi emas para pangeran, sentana, dan kolektor wayang kuna di wilayah Yogyakarta dan sekitarnya yang bertujuan memetakan kembali sejarah perkembangan wayang purwa gaya Yogyakarta. Melalui buku ini pula diperoleh suatu kajian mengenai ciri da…