Text
Ekonomi Politik
Prinsip pengambilan keputusan dalam ekonomi (efisiensi) sering atau bisa bertentangan dengan pengambilan keputusan dalam politik. Hal ini menyebabkan dalam kondisi lingkungan politik tertentu dimungkinkan terjadinya interaksi antara keputusan ekonomi politik.
Dalam dunia nyata, masyarakat bukan hanya konsumen dan produsen, malainkan juga adalah warga negara dengan berbagai afiliasi politiknya yang dengan kekuatan politiknya mereka tidak hanya dapat mengatur pasar, melainkan dapat pula mengambil alih secara langsung sumber daya yang ada di negaranya. Prediksi ekonomi tidak bisa dilakukan tanpa membuat prediksi tentang respons politik yang mungkin bisa menghasilkan keputusan.
Tidak tersedia versi lain