SMK Negeri 1 Bogor

Perpustakaan Online

  • Beranda
  • Informasi
  • Berita
  • Bantuan
  • Pustakawan
  • Area Anggota
  • Pilih Bahasa :
    Bahasa Arab Bahasa Bengal Bahasa Brazil Portugis Bahasa Inggris Bahasa Spanyol Bahasa Jerman Bahasa Indonesia Bahasa Jepang Bahasa Melayu Bahasa Persia Bahasa Rusia Bahasa Thailand Bahasa Turki Bahasa Urdu

Pencarian berdasarkan :

SEMUA Pengarang Subjek ISBN/ISSN Pencarian Spesifik

Pencarian terakhir:

{{tmpObj[k].text}}
Image of Musim Baru
Penanda Bagikan

Text

Musim Baru

Roidah - Nama Orang;

Deinia Renita, gadis keturunan India yang besar di tanah Minang berusaha keras menentang tradisi dalam keluarganya. Terlahir dalam lingkungan keluarga yang sangat patuh dan berpegang teguh pada tradisi leluhur membuat lelaki yang masih ada hubungan darah saja, yaitu Na Dji

Dei yang ingin terjerumus dalam peraturan keluarganya itu memberanikan diri mengenalkan Rasyad kepada keluarganya. Perjalanan cinta belum usai, dalam sebuah kecelakaan kendaraan, Rasyad pun harus pergi meninggalkannya. Seiring jalannya waktu, Dei pun mulai mengenal sosok laki-laki bernama Paloan, Dei benar-benar terpikat pada kepolosan dan kejujuran Paloan. Tidak ingin gagal kedua kalinya, Dei pun nekat menentang tradisi keluarganya. Dei memutuskan untuk "kawin lari" bersama Paloan.

Ditanah kelahiran Paloan, Dei menghabiskan hari-hari bahagianya bersama keluarga barunya. Sayangnya kebahagiaan Dei tidak berlangsung lama, kebahagiaan itu harus hilang seiring terjangan tsunami yang melanda tanah Paloan. Dengan hati tercabik, Dei kembali pada keluarganya di Padang. Apa yang harus Dei katakan pada mereka? Lalu bagaimana sikap Dei kepada Na Dji yang sejak dulu mencintainya?


Ketersediaan
#
My Library 813 ROI m
IXVIII002226
Tersedia
#
My Library 813 ROI m
IXVIII001226
Tersedia
Informasi Detail
Judul Seri
-
No. Panggil
813 ROI m
Penerbit
Jakarta : Erlangga., 2012
Deskripsi Fisik
19 cm x 13 cm : 122 hlm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-979-099-973-2
Klasifikasi
813
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
-
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab
-
Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain

Lampiran Berkas
Tidak Ada Data
Komentar

Anda harus masuk sebelum memberikan komentar

SMK Negeri 1 Bogor
  • Informasi
  • Layanan
  • Pustakawan
  • Area Anggota

Tentang Kami

Selamat datang di Perpustakaan Online SMK Negeri 1 Bogor.

Telp. (0251) 02518334384
Email: info@smkn1bogor.sch.id

Cari

masukkan satu atau lebih kata kunci dari judul, pengarang, atau subjek

Donasi untuk SLiMS Kontribusi untuk SLiMS?

© 2026 — Senayan Developer Community

Ditenagai oleh SLiMS
Pilih subjek yang menarik bagi Anda
  • Karya Umum
  • Filsafat
  • Agama
  • Ilmu-ilmu Sosial
  • Bahasa
  • Ilmu-ilmu Murni
  • Ilmu-ilmu Terapan
  • Kesenian, Hiburan, dan Olahraga
  • Kesusastraan
  • Geografi dan Sejarah
Icons made by Freepik from www.flaticon.com
Pencarian Spesifik
Kemana ingin Anda bagikan?