Text
Pelajaran Akuntansi 2
Buku ini akan membahas tentang Akuntansi perusahaan dagang, Jurnal khusus perusahaan dagang, Rekapitulasi jurnal khusus dan posting buku besar utama, Macam dan bentuk buku besar pembantu, Pencatatan jurnal penyesuaian perusahaan dagang, Kertas kerja perusahaan dagang dan Laporan keuangan perusahaan dagang.
Tidak tersedia versi lain