Makanan berbahan dasar singkong dan ubi terasa asing bagi generasi muda di negeri kita. Makanan lokal kalah tenar jika dibandingkan dengan makanan inpor seperti pizza,sphageti,roti,maupun fast food lainya. Bahkan kata "singkong" menjadi bahan ejekan atau sindiran untuk orang yang di anggap kampungan dan miskin. Padahal, faktanya makanan singkong itu kaya gizi (karbohidrat komplek ),kaya serat,…