Buku Kiat Bermain saham ini membahas tentang Analisa Laporan Keuangan dan Memilih saham, yang diberikan contoh dan kasus yang terjadi di bursa efek Jakarta. Pembaca akan segera mengerti nilai buku kecil ini, ketika berinvestasi anda menggembungkan kantong besar anda.
Metode Kilat Belajar Akuntansi khusus ditulis untuk mereka yang ingin menguasai masalah akuntansi secara kilat. DIpadu dengan bagan hubungan arus nilai sebagai dasar penyusunan sistem dan laporan keuangan, buku ini jauh dari teoritis, meskipun kuat dalam konsep. Perusahaan kecil, menengah, dan besar dapat langsung memanfaatkannya sebagai acuan di dalam menemukan penyusunan dan mekanisme sistem …